selamat datang di blog saya

semoga isi blog ini bermanfaat buat anda...

Cari Blog Ini

Senin, 09 November 2009

PSIKOLOGI INDUSTRI 3

o  PSIKOLOGI INDUSTRI
n  Ilmu yang mempelajari manusia dan segi-segi kejiwaan dalam konteks kerja di industri atau perusahaan secara sistematis dan ilmiah
o  DEFINISI/ BATASAN/ PENGERTIAN
o  PSIKOLOGI
n  Ilmu yang mempelajari manusia dan tentang segi-segi kejiwaan manusia secara sistematis dan ilmiah
n  Sub bidang ilmu psikologi :
            pendidikan                               lintas budaya
            klinis                                        lingkungan
            sosial                                       olah raga
            perkembangan                         anak&remaja  
            industri dan organisasi
o  PSIKOLOGI INDUSTRI
n  Ilmu yang mempelajari manusia dan segi-segi kejiwaan dalam konteks kerja di industri atau perusahaan secara sistematis dan ilmiah
o  LATAR BELAKANG
o  Untuk pemecahan masalah-masalah penting yang berkenaan dengan tenaga kerja dalam industri.
o  Dunia industri mampu menggunakan prosedur yang tepat untuk memecahkan masalah-masalah kemanusiaan dalam perindustrian
o  Karyawan merupakan kelompok yang memiliki moralitas dan  motivasi kerja tertentu
o  PERAN PSIKOLOGI INDUSTRI DALAM PERUSAHAAN
Menurut John Miner (1992) :
o  Terlibat dalam proses input
o  Berfungsi sebagai mediator dalam hal-hal yang berorientasi pada produktivitas
o  Berfungsi sebagai mediator dalam hal-hal yang berorientasi pada pemeliharaan
o  Terlibat dalam proses output
Hasil penelitian terhadap para HRD manajer menunjukkan bahwa:
o  lebih dari 50% responden menyebutkan Psikologi Industri dan Organisasi memberikan peran penting pada area-area seperti pengembangan manajemen SDM
o  30% lagi memandang hubungan industrial sebagai area kontribusi
o  Lainnya menyebutkan disain struktur organisasi dan desain pekerjaan. 
FAKTOR PSIKOLOGIS DALAM BEKERJA
o  Manusia merupakan makhluk yang kompleks
o  Setiap individu mempunyai derajat dan persepsi yang berbeda terhadap pekerjannya
o  Rasa khawatir→ ketegangan→ sakit →absenteisme
o  Ketenangan keluarga →kualitas & kuantitas pekrjaan
o  Ketidak sesuaian antara individu dengan lingkungan kerja
Latar belakang manusia bekerja
n  Pemenuhan kebuituhan dasar
n  Sebagai makhluk sosial
n  Sebagai unsur ekonomis
n  Sebagai makhluk  berbudaya, kerja yang luhur dan  terhormat
n  Sebgai makhluk yang berkeTuhanan, bekerja untuk ibadah
Kebutuhan dan Motivasi Kerja
Teori Kebutuhan Edwards
n  Achievment
n  Difference
n  Order (ketentraman)
n  Exhibition
n  Autonomy
n  Affiliation
n  Intraception
n  Succiorance
n  Dominance
n  Abasement
n  Nurturance (memelihara)
n  Change
n  Endurance
n  Heterosexuality
n  Aggression
Kebutuhan→Motivasi →Job performance →Produktifitas
Profil karakteristik pekerja yang sukses (psikologis)
o  Self confidence
o  Originality
o  Task oriented
o  Future oriented
o  Risk Tasking
o  People oriented
Interaksi Sosial Dalam Perusahaan
o  Perbedaan individu dalam kelompok
o  Nilai,suasana dan sifat kesesuaian kelompok
o  Ada dua kebutuhan indivodu masuk dal;am suatu kelompok (pokok dan sampingan)
o  Human relation, giatkan karyawan pada sasaran bersama (dengan puas dan menyenangkan)
Organisasi Kerja
o  Sebuah asosiasi dibuat untuk jangka panjang untuk mencapai tujuan dalam melaksanakan misi khusus
o  Suatu proses pemeliharaaan dan penciptaan struktur
Prestasi Kerja
o  Manusia
o  Sarana
o  Metode Kerja(pengaturan, pengarahan, pendayagunaan)→MANAJEMEN
o  Waktu
o  Material
5 Fungsi Manajemen
o  Perencanaan (Planning)
o  Pengorganisasian (Organizing)
o  Penyusunan (Staffing)
o  Pengarahan (Leading/ Dirceting)
o  Pengawasan (Controlling)
PSIKOLOGI - K3
n  Kerja adalah aktivitas baik fisik maupun mental yang dasarnya adalah bawaan dan mempunyai tujuan yaitu mendapatkan kepuasan
n  TIGA unsur dalam bekerja
p  Kegiatan sosial
p  Menghasilkan sesuatu
p  Bertujuan penuhi kebutuhan
Hakekat Kerja
n  Kerja merupakan hal yang paling mendasar bagi manusia
n  Pria atau wanita menyukai pekerjaan
n  Moral pekerja tidak terkait dengan kondisi material pekerja
n  Insentif kerja banyak macamnya dan tidak selalu berupa uang
Pertimbangan Pemilihan Kerja
o  Nama dan reputasi perusahaan
o  Tipe pekerjaan
o  Rasa aman dan kesempatan meniti karier
o  Kondisi tempat kerja
o  Teman sekerja
                           ETOS KERJA
o  Adalah pandangan dan sikap individu terhadap pekerjaan
MOTIVASI KERJA
o  Adalah suatu dorongan dari dalam individu terhadap suatu pekerjaan
PRODUKTIVITAS KERJA
o  Perbandingan antara hasil dari suatu pekerjaan karyawan denga pengorbanan yang dikeluarkan
Keinginan Karyawan Terhadap
Pekerjaannya

o  Gaji yang cukup
o  Pekerjaan yang aman secara ekonomis
o  Penghargaan dari pekerjaan
o  Kesempatan untuk maju
o  Pimpinan yajng bijaksana
o  Rekan kerja yang kompak
o  Kondisi kerja yang aman, nyaman dan menarik
Faktor Yang Mempengaruhi Kepuasan Kerja
o  Bagaimana individu mereaksi lingkungannya
o  Hal yang diragukan dalam penyesuaian dengan orang lain
o  Kondisi pekerjaan yang berhubungan dengan kecakapan
o  Keagamaan yang besangkutan
o  Kesetiaan
o  Pekerja dianggap/ disamakan
o  Pekerja dianggap sebuah unit / indvidu terisolir
Upaya Menciptakan Kegairahan Kerja
Efek Psikologi Warna

Tidak ada komentar:

Posting Komentar